Kami Punya Kami Bagi

Kamis, 22 Januari 2015

On 17.09 by Unknown in    No comments

 

APA PHP ITU ????

Merupakan singkatan recursive Dari PHP : Hypertext preprocessor
Pertama kali dibuat oleh Rasmus Lerdorf pada tahun 1994.
Setiap satu statement (perintah) biasanya diakhiri dengan titik-koma (;)
CASE SENSITIVE untuk nama identifier yang dibuat oleh user (variable, konstanta, fungsi dll), namun TIDAK CASE SENSITIVE untuk identifier built-in dari PHP

Penulisan Script PHP

Harus diapit oleh …
<? dan ?> atau
<?php dan ?> atau
<script language=”php”> dan </script> atau <% dan %>
CONTOH : Hello World!!
hello-world-program-php
Image1

 Integrasi PHP – HTML

Contoh soal :     <html>
  <head>
  <title> Contoh</title>
  </head>
  <body>
  <?php
  echo “ Hai, saya dari script PHP ! “;
  ?>
  </body>
  </html>

Variabel

  1. Digunakan untuk menyimpan sebuah value, data atau informasi
  2. Nama variabel diawali dengan tanda $
  3. Panjang tidak terbatas
  4. Setelah tanda $ diawali oleh huruf atau under-scrore (_). Karakter berikutnya bisa terdiri dari huruf, angka, dan karakter tertentu yang diperbolehkan (karakter ASCII dari 127 – 255).
  5. Bersifat case-sensitive.
  6. Tidak perlu dideklarasikan.
  7. Tidak boleh mengandung spasi.

Tipe Data

  1. boolean
  2. integer
  3. float
  4. string
  5. array
  6. object
  7. resource
  8. NULL

Konstanta

Konstanta merupakan variabel konstan yang nilainya tidak berubah-ubah.
Menggunakan fungsi define()

Operator

Aritmatika
  • +
  • -
  • *
  • /
  • %
Penugasan
  • =
Bitwise
  • &
  • |
  • ^
  • ~
  • <<
  • >>
Perbandingan
  • ==
  • ===
  • !=
  • <>
  • !==
  • <
  • >
  • <=
  • >=
Logika
  • and, &&, or, ||, xor, !
String
  • Penggabungan à .

Komentar (Remark)

/* … */
//
#

Statement

  •   if, if/elseif
  •   Switch/case
  •   for, while, and do/while loops
SEKIAN POSTING SAYA KALI INI

SEMOGA BERMANFAAT
(MOHON DI BENARKAN JIKA ADA KESALAHAN)

0 komentar:

Posting Komentar